Pertengahan September 2024, Masyita kembali menapakkan kaki di tempatnya studi S3, Australian National University (ANU). Kedatangan Masyita kali ini dalam rangka menghadiri “ANU Indonesia Project 2024 Indonesia Update: How Jokowi changed Indonesia” sebagai salah satu...
Peluncuran Indonesia Climate and Growth Dialogue (ICGD) ISF 2024
Pemerintahan mendatang secara gamblang menyatakan ambisinya untung menggenjot pertumbuhan ekonomi Indonesia di atas 5% dalam lima tahun kedepan. Selama beberapa tahun terakhir, performa ekonomi Indonesia bisa dikatakan relatif stabil dalam rentang 5%, jika...
IDE Katatada: Navigating Tomorrow
Selasa, 5 Maret 2024, Masyita melangkahkan kaki memasuki kawasan Hotel St. Regis Jakarta untuk menghadiri IDE Katatada: Navigating Tomorrow. Tidak sebatas menghadiri, Masyita berperan aktif sebagai pemimpin diskusi (lead discussant) dalam sesi yang khusus membahas...
BTN Prioritas Economic Outlook 2024: Embarking The Next Chapter
Awal tahun adalah momentum bagi masyarakat untuk menentukan rencana setahun ke-depan, tidak terkecuali rencana keuangan. Untuk menetapkan rencana tersebut, tentu diperlukan pandangan dan informasi yang dapat meyakinkan masyarakat agar dapat menjalankan rencananya....
Treasury Talks 2023: Strategi Instrumen Pendanaan Untuk Mendukung Pembiayaan Perumahan di Indonesia
Di era suku bunga tinggi saat ini, harga properti, terutama rumah, menjadi salah satu sektor yang diperhatikan. Sektor properti bisa menjadi penentu daya beli masyarakat, yang akhirnya menggambarkan kondisi perekonomian suatu negara. Di Indonesia, performa sektor...